news
Tangerang, 11 Agustus 2025 – Matematika bukan lagi pelajaran yang membosankan bagi siswa kelas 8 di SMP Tarakanita Citra Raya. Berkat bimbingan Bu Peni, serta bantuan aplikasi GeoGebra, kini belajar matematika terasa jauh lebih menyenangkan dan mudah dipahami.
Dalam rangka memperkaya pengalaman belajar dan memperluas wawasan siswa, SMP Tarakanita Citra Raya mengadakan kegiatan pembelajaran luar sekolah ke kota Bandung bersama seluruh siswa kelas 8.Â
Siswa kelas 7 SMP Tarakanita Citra Raya mengikuti kegiatan outbound yang seru dan penuh makna di Kampoeng Wisata Gowes pada hari Selasa ,14 Oktober 2025. Kegiatan ini merupakan agenda rutin sekolah sebagai bagian dari program pembentukan karakter CC5Plus, khususnya karakter tangguh, yang menjadi ciri khas peserta didik Tarakanita. Sejak pagi, para siswa disambut hangat oleh tim dari Kampoeng Gowes dengan welcome drink yang menyegarkan.
Rabu, 8 Oktober 2025 peserta didik kelas VIIIA, VIIIB dan VIIIC melakukan pembelajaran di halaman sekolah kegiatan ini dilakukan untuk mengukur kerja sama, pengetahuan dan keterampilan peserta didik dalam memahami frekuensi pernapasan manusia dengan kegiatan fisik ringan.
Peserta didik kelas VII SMP Tarakanita Citra Raya mengikuti pembelajaran seni rupa berbasis riset dengan tema “Aplikasi Tipografi dalam Pembuatan Poster Digital Menggunakan Canva” pada Jumat, 10 Oktober 2025.
